Ternak Kenari (1)

Salah satu peluang bisnis di bidang peternakan saat ini adalah ternak burung kenari, selain ternak burung murai batu, ternak burung cucak rowo yang terlebih dahulu menjadi primadona untuk menghasilkan pundi-pundi uang. Ternak kenari ini relatif lebih mudah dan tidak membutuhkan modal uang yang banyak. Pengalaman seorang teman, untuk mengawali ternak kenari ini bisa dengan modal awal 800 ribu Rupiah.


Langkah pertama ternak burung kenari, adalah menyiapkan kandang breeding yang terdiri dari kandang breeding dan kandang pejantan.

Selanjutnya pilih calon indukan yang bagus. Saran kami untuk pemula, mulai dari kenari jenis AF dulu, artinya lokalan terlebih dahulu. Pilih indukan yang posturnya besar dan panjang. 

Artikel lengkap tentang bagaimana ternak kenari sukses, bisa dibaca di link

0 Response to "Ternak Kenari (1)"

Posting Komentar